Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal Tematik Kelas 2 Tema 1 Subtema 2 Hidup Rukun Dengan Teman Bermain

Warung Education - Soal Tematik Kelas 2 Tema 1 Subtema 2 Hidup Rukun Dengan Teman Bermain. Soal dibawah ini merupakan soal ulangan mingguan karena di dalamnya sudah melalui 6 pembelajaran, karena dalam persubtema terdiri dari enam pembelajaran.

Soal Tematik Kelas 2 Tema 1 Subtema 2 Hidup Rukun Dengan Teman Bermain ini kelanjutan dari postingan yang lalu yaitu
Soal+Tematik+Kelas+2+Tema+1+Subtema+2+Hidup+Rukun+Dengan+Teman+Bermain

Untuk lebih lengkapnya dibawah ini adalah Soal Latihan Ulangan Tematik Kelas 2 Tema 1 Subtema 2 Hidup Rukun Dengan Teman Bermain, sebagai berikut :

I. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar !
  1. Walaupun Udin dan Edo beda kesukaan bermain, tapi mereka selalu main bersama. Udin dan Edo selalu menjaga . . . .
  2. Ketika teman kita terjatuh dari sepeda sebaiknya kita . . . .
  3. Udin tidak bisa menyelesaikan menghias sepeda sebaiknya Edo . . . .
  4. Udin meminta . . . . karena tidak bisa membantu Edo.
  5. 102 dibaca . . . .
  6. 478 dibaca . . . .
  7. Lanjutkan pola bilangan 70, 75, . . . ., . . . . ., . . . . .
  8. Pada lambang bilangan 357, angka 5 menempati nilai tempat . . . .
  9. Seratus empat puluh tujuh, lambang bilangannya adalah . . . .
  10. Lagu Har Merdeka adalah ciptaan  . . . .
II. Isilah pertanyaan dibawah ini dengan benar !
  1. Maman, Dodi dan Wawan sedang bermain bola. Sikap apa saja yang diperlukan agar mereka dapat bermain dengan baik ?
  2. Tulislah nama bilangan 309, 372, dan 333 !
  3. Tuliskan nilai tempat dari bilangan 456 !
  4. Buatlah kalimat dengan menggunakan bilangan 30. Tulislah dengan huruf tegak bersambung !

Itulah  Soal Tematik integratf Kelas 2 Tema 1 Subtema 2 Hidup Rukun Dengan Teman Bermain, silahkan di pelajari dan semoga mendapat nilai yang memuaskan. selamat belajar.