Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kisi Kisi PTS/ UTS Tematik Kelas 1 Tema 6 Semester 2

Warung Education, berikutnya update tentang Kisi Kisi PTS/ UTS Tematik Kelas 1 Tema 6 Semester 2 untuk adik adik kelas 1 SD/ MI yang akan menghadapi Ujian Tengah Semester Genap tahun 2018 ini tepatnya tematik tema 6 Lingkungan Bersih, Sehat dan Asri.

Download Kisi Kisi PTS/ UTS Tematik Kelas 1 Tema 6 Semester 2 kurikulum 2013 / Kurtilas/ K 13 edisi revisi terbaru.

Berikut warung education jabarkan tentang indikator indikator yang menjadi cikal bakal soal soalnya, yaitu :

Dapatkan :

Dapatkan | Kumpulan Soal Tematik Kelas 1 Tema 5 Semester 2

PPKn
Menjelaskan cara menjaga kebersihan rumah
Disajikan dengan gambar siswa dapat membandingkan rumah yang bersih dan rumah yang kotor
Menyadari sikap tertib dalam melakukan kerja bakti dirumah
Disajikan dengan gambar siswa dapat menyebutkan yang bertanggung jawab membersihkan rumah
Menyebutkan alat yang dipergunakan untuk membersihkan rumah
Disajikan dengan gambar siswa dapat melakukan cara membuang sampah yang benar
Siswa dapat menuliskan tiga contoh prilaku tertib dan teratur dalam menjaga kebersihan lingkungan
Siswa dapat menuliskan contoh lingkungan yang tidak sehat dan menganggu lingkungan
Siswa dapat menyebutkan yang bertanggung jawab menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan sekolah
Disajikan gambar seri siswa dapat menyebutkan kegiatan yang dilakukan berdasarkan gambar seri

Matematika
Siswa dapat menuliskan nama lambang bilangan
Siswa dapat menuliskan lambang bilangan
Disajikan dengan garis bilangan siswa dapat menghitung mundur dari bilangan 20
Disajikan gambar siswa dapat melengkapi gambar dengan lambang bilangan yang tepat
Siswa dapat mengerjakan soal cerita tentang penjumlahan
Siswa dapat mengerjakan soal cerita tentang pengurangan
Disajikan gambar bangun ruang, siswa dapat menyebutkan bentukbangun ruang
Disajikan gambar siswa dapat menghitung luas
Disajikan gambar siswa dapat membandingkan panjang pendek suatu benda
~Disajikan gambar siswa dapat membandingkan dua buah benda melalui soal cerita

Dapatkan juga : Kisi Kisi PTS/ UTS Tematik Kelas 1 Tema 5 Semester 2

B. Indonesia
Menjelaskan dua keadaan berbeda dari suatu gambar
Siswa dapat membuat kalimat yang berhubungan dengan kebersihan
Mengidentifikasi teks cerita dalam bentuk cerita gambar berseri tentang cara-cara memakai alat kebersihan yang benar dan tidak benar
Siswa dapat menybutkan cara menjaga kesehatan dan kebugaran diri dengan benar
Disajikan dengan gambar siswa dapat mengidentifikasi caramenjaga kebersihan ligkungan
Siswa dapat menjawab pertanyaan isi puisi tentang kebersihan
Siswa dapat menyebutkan sampah organik
Siswa dapat menyebutkan jenis sampah non organik
Siswa dapat menyebutkan bahwa sampah plastik termasuk sampah  tidak ramah lingkungan
Mengidentifikasi kalimat yang merupakan ungkapan terima kasih

Demikianlah update kisi kisi pts/ uts genap kelas 1 tema 6 th. 2018 diatas, silahkan di download saja file lengkapnya untuk memudahkan mempelajarinya. Sekian dan terimakasih.